Senin, 25 Februari 2008

Yuuk Ke SOLO

Solo, salah satu kota di Jawa tengah yang masih sangat lekat dengan kebudayaan Jawanya dan masyarakatnyapun terkenal ramah, kalem, dan menyenangkan, untuk anak puterinya dikenal dengan sebutan "puteri solo". Terletak di tengah kota Jawa, dengan makanan khasnya adalah nasi liwet. Masih ada pula makanan lain seperti misalnya intip, bakpia balong, roti mandarin orion, nasi timlo, dll. Tempat wisata yang paling terkenal adalah Tawangmangu yang terletak di lereng gunung. Tersedia pula hotel, mall, dan restoran yang tentunya memenuhi syarat untuk dikunjungi wisatawan asing. Batik Solo sering pula dibeli sebagai oleh2 Solo.

Tidak ada komentar: